Pada hari Senin 06 Oktober 2024\13 Rabiul Akhir 1447 Ustadzah Isna adalah salah satu dari Asatidz yang mengurus Izin Operasional .Beliau pergi menuju KUA dan meminta surat Rekomendasi dari salah satu cabang NU(Nadhlatul Ulama) di kantor cabang terdekat.

Permintaan surat rekomendasi tersebut menjadi salah satu Tahapan penting dalam proses Perizinan Operasional Pesantren setelah memberikan berkas-berkas izin Markaz Hidayah Qur’an kepada Kementrian Agama melalui Kantor Urusan Agama (KUA).Diharapkan setelah Izin Operasional diberikan Markaz Hidayah Qur’an bisa menjadi Pondok Pesantren yang paling unggul dalam melahirkan kaderisasi Guru Qur’an yang nantinya akan bermanfaat untuk ummat.